WW#07: GERHANA MATAHARI
March 09, 2016
Salam..
dari pandangan mata PB..subhanallah..
hari nie 09.03.2016
GERHANA MATAHARI SEPARA
info : Dinamakan gerhana matahari sebagian karena hanya sebagian permukaan matahari saja yang ditutupi bulan. Perlu diketahui bahwa terdapat 2 jenis bayangan bulan, yaitu umbra dan penumbra. Pada saat terjadi gerhana matahari sebagian, ini berarti tempat di bagian bumi tersebut sedang ditutupi oleh penumbra dan hanya sebagian dari permukaan matahari yang ditutupi oleh bulan. Karena ukuran bulan yang relatif kecil, maka bayangan yang dihasilkannya pun relatif kecil. Sehingga wilayah bumi yang tertutupi penumbra hanya memiliki garis tengah kurang lebih 3000 km sedangkan wilayah yang tertutupi umbra hanya sekitar 269 km.
sumber : SINI
2 pesanan ditinggalkan
Dapat gak tengok pagi tadi ^-^
ReplyDeleteSubhanallah.. syukur dapat tengok juga masa kejadian..
ReplyDeletefirst time tengok.. jelas pula tu..
tinggalkan komen anda di sini ^O^